Bawaslu Pelalawan Diduga Banyak Menggunakan Jasa “Ordal” Terkait Penerimaan Panwascam

- Jurnalis

Jumat, 24 Mei 2024 - 15:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PELALAWAN, (NVC) — Rekruitmen Panwascam Kabupaten Pelalawan Di Sorot oleh aktivis Pelalawan karena dinilai banyak kejanggalan, hal ini di sampaikan oleh Said Mukhlis aktivis yang tunak memperhatikan persoalan yang terjadi di Kabupaten Pelalawan.

“Saya melihat banyak kejanggalan yang terjadi saat perekrutan Panwascam di Bawaslu Pelalawan ini, pertama ada kasus di Kecamatan Bandar Petalangan yang terpantau ada 3 orang yang mendapat nilai tertinggi CAT namun dari ketiga ini hanya satu orang yang lulus, sementara nilai yang nilainya dibawah itu malah lulus, dan pas penentuan yang lulus itu adalah yang nilainya paling rendah itu, kabarnya yang lolos ini langsung meminta bantuan agar nilai esainya di bantu ke pihak orang dalam” Ungkap Said Mukhlis.

Baca Juga :  Bupati Sampaikan Sekitar 20 Persen Dana Pendidikan untuk Peningkatan SDM Pendidik

Said Mukhlis juga menerima kabar dari seseorang yang meminta penerimaan Panwascam diberitahu kepada pihak keluarga saja.

” Ada laporan dari beberapa pihak bahwa ada orang dalam yang meminta agar proses penerimaan ini di rahasiakan” Terang Said Mukhlis lagi.

Sementara itu Bambang Sugihartono saat dikonfirmasi terkait apa yang dituduhkan oleh Said Mukhlis namun yang bersangkutan tidak merespon media. ***

Sumber: Rilis

Editor: Bamen

Berita Terkait

Personil Polsek Tapung Hilir Bersama Warga Berjibaku Padamkan Kebakaran Rumah
Pemda Siak Segera Melaksanakan Jambore Karhutla 2025 di Kecamatan Minas
Polres Asahan Tangkap 8 Orang yang Sedang Bermain di Arena Sabung Ayam Jantan
Pj Sekda Siak Bahas Penyelenggaraan Sekolah Rakyat Bersama Mendragri 
Anggota DPR-RI Hinca Panjaitan Puji Kinerja Polri dalam Pengamanan Mudik 2025
Karutan Kelas I Medan Lakukan Audiensi dengan Ombudsman RI Perwakilan Sumut
Peduli Kesehatan Masyarakat, Bupati Rokan Hilir Pimpin Gotong Royong Cegah Malaria di Sinaboi
Wabup Rohil Apresiasi Tata Kelola dan Kebersihan Puskesmas Sinaboi

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 09:30 WIB

Personil Polsek Tapung Hilir Bersama Warga Berjibaku Padamkan Kebakaran Rumah

Selasa, 22 April 2025 - 09:17 WIB

Pemda Siak Segera Melaksanakan Jambore Karhutla 2025 di Kecamatan Minas

Selasa, 22 April 2025 - 05:30 WIB

Polres Asahan Tangkap 8 Orang yang Sedang Bermain di Arena Sabung Ayam Jantan

Senin, 21 April 2025 - 22:30 WIB

Pj Sekda Siak Bahas Penyelenggaraan Sekolah Rakyat Bersama Mendragri 

Senin, 21 April 2025 - 21:28 WIB

Anggota DPR-RI Hinca Panjaitan Puji Kinerja Polri dalam Pengamanan Mudik 2025

Berita Terbaru