Bawaslu Pelalawan Diduga Banyak Menggunakan Jasa “Ordal” Terkait Penerimaan Panwascam

- Jurnalis

Jumat, 24 Mei 2024 - 15:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PELALAWAN, (NVC) — Rekruitmen Panwascam Kabupaten Pelalawan Di Sorot oleh aktivis Pelalawan karena dinilai banyak kejanggalan, hal ini di sampaikan oleh Said Mukhlis aktivis yang tunak memperhatikan persoalan yang terjadi di Kabupaten Pelalawan.

“Saya melihat banyak kejanggalan yang terjadi saat perekrutan Panwascam di Bawaslu Pelalawan ini, pertama ada kasus di Kecamatan Bandar Petalangan yang terpantau ada 3 orang yang mendapat nilai tertinggi CAT namun dari ketiga ini hanya satu orang yang lulus, sementara nilai yang nilainya dibawah itu malah lulus, dan pas penentuan yang lulus itu adalah yang nilainya paling rendah itu, kabarnya yang lolos ini langsung meminta bantuan agar nilai esainya di bantu ke pihak orang dalam” Ungkap Said Mukhlis.

Baca Juga :  Jelang HUT Bhayangkara Ke-78, Polres Langkat Gelar Bhakti Sosial Donor Darah

Said Mukhlis juga menerima kabar dari seseorang yang meminta penerimaan Panwascam diberitahu kepada pihak keluarga saja.

” Ada laporan dari beberapa pihak bahwa ada orang dalam yang meminta agar proses penerimaan ini di rahasiakan” Terang Said Mukhlis lagi.

Sementara itu Bambang Sugihartono saat dikonfirmasi terkait apa yang dituduhkan oleh Said Mukhlis namun yang bersangkutan tidak merespon media. ***

Sumber: Rilis

Editor: Bamen

Berita Terkait

Bhabinkamtibmas Sambangi Warga: Cegah Pencurian dan Bahaya Judi Online di Padang Tualang
Kanwil DJP Sumatera Utara I Capai Realisasi Penerimaan Pajak 100,21% pada Tahun 2024
Ditlantas Polda Riau Gelar Kampanye Keselamatan Berlalulintas
Lapas Kelas IIA Bengkalis Hadiri Pelantikan Pejabat Manajerial di Kanwil Direktorat Jendral Pemasyarakatan RIAU
Pengusaha Minyak Goreng Bekas dan Keterlibatan Oknum Polisi, Bahayakan Kesehatan Manusia
Wali Kota Gunungsitoli Hadiri Rakor Swasembada Pangan Nasional Bersama Menko Pangan RI di Medan
Sarwan Kelana Pimpin Audiensi Bersama Kadisdik Kota Pekanbaru
600 Paket Bansos Dibagikan Kepada Keluarga Warga Binaan Rutan Kelas I Medan

Berita Terkait

Rabu, 22 Januari 2025 - 19:03 WIB

Bhabinkamtibmas Sambangi Warga: Cegah Pencurian dan Bahaya Judi Online di Padang Tualang

Rabu, 22 Januari 2025 - 17:56 WIB

Kanwil DJP Sumatera Utara I Capai Realisasi Penerimaan Pajak 100,21% pada Tahun 2024

Rabu, 22 Januari 2025 - 15:56 WIB

Ditlantas Polda Riau Gelar Kampanye Keselamatan Berlalulintas

Rabu, 22 Januari 2025 - 10:00 WIB

Lapas Kelas IIA Bengkalis Hadiri Pelantikan Pejabat Manajerial di Kanwil Direktorat Jendral Pemasyarakatan RIAU

Rabu, 22 Januari 2025 - 09:53 WIB

Pengusaha Minyak Goreng Bekas dan Keterlibatan Oknum Polisi, Bahayakan Kesehatan Manusia

Berita Terbaru