Kapolresta Deli Serdang Pimpin Sertijab Kabag SDM

- Jurnalis

Selasa, 14 Mei 2024 - 12:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Deli Serdang, SUMUT, (NVC) — Polresta Deli Serdang melaksanakan upacara serah terima jabatan (Sertijab) Kabag Sumberdaya Manusia (SDM) Polresta Deli Serdang bertempat di Lapangan Apel Polresta Deli Serdang, Selasa (14/05/2024) pagi.

Sertijab tersebut dipimpin langsung Kapolresta Deli Serdang Kombes Pol Raphael Sandhy cahya Priambodo, SIK, yang di hadiri oleh Wakapolresta AKBP Juliani Prihartini, SIK, MH, Kabag Ops Kompol JM. Napitupulu, SH, MH, Kabag Ren Kompol Mahyu Daniel Noor, kabag Log Kompol Soedarjanto, Para Kasat, Para Kapolsek, Para Kasi, Perwira dan bintara Polresta Deli Serdang.

Pejabat Kabag SDM Polresta Deli Serdang Kompol Slamet Riyadi, digantikan pejabat baru Kompol Manson Nainggolan, SH, M.Si, yang sebelumnya menjabat sebagai Kapolsek Tanah Jawa Polres Simalungun, dan selanjutnya , Kompol Slamet Riyadi menjabat sebagai Waka Polres Tebing Tinggi

Kapolresta Deli Serdang Kombes Pol Raphael Sandhy cahya Priambodo, SIK, dalam sambutannya mengatakan mutasi dalam sebuah organisasi merupakan hal yang biasa demi pembinaan karir.

Baca Juga :  Bupati Kuansing Pimpin Upacara HUT RI Ke-79, Tingkatkan SDM untuk Kemajuan Bangsa

“Dalam menghadapi tantangan tugas Polri ke depan, perlu adanya penyegaran anggota. Sehingga nantinya seluruh anggota siap menghadapi segala tantangan. Selain untuk penyegaran ditubuh kesatuan, mutasi anggota dilakukan untuk peningkatan karir personil yang bersangkutan,”ucapnya.

“Saya mengucapkan terimakasih kepada pejabat yang meninggalkan Polresta Deli Serdang, atas kontribusi, sumbangsih, dedikasi dan loyalitas pada kedinasan di Polresta Deli Serdang,” ungkap Kapolresta.

Ia pun berpesan kepada pejabat yang baru yakni Kompol Manson Nainggolan, SH, M.Si, bahwa sesuai dengan amanat dan segera beradaptasi menyesuaikan diri sehingga dapat bekerja dengan baik dalam melayani masyarakat maupun personil.

“Semoga dedikasi dalam pelayanan terbaik yang diberikan kepada masyarakat dapat menjadi berkah untuk semua personil Polresta Deli Serdang,” ungkapnya. (Humas Polresta DS)

Laporan: Biro Sumut

Berita Terkait

Pelepasan Pegawai Purna Bakti, Rutan Kelas I Medan
Dirlantas Polda Riau Pimpin Apel Pengamanan Sidang Pleno Penghitungan Perolehan Suara Pilkada Tingkat Provinsi
Mayor Inf Yus. Waruwu S.E Monitoring Pelaksanaan PSU di Nisel
Polsek Lima Puluh Adakan Giat “Jumat Curhat” untuk Dengar Aspirasi Warga demi Harkamtibmas Kondusif
Bawaslu Nisel Pantau Pelaksanaan PSU di  Bawodobara Teluk Dalam
Polda Riau Terbitkan SP2HP Tindaklanjuti Kasus SH yang Mencatut Nama Orang dalam Notaris Tanpa Persetujuan
Plus Minus Agus Flores Sebagai Kader Golkar, Prajurit Ahmad Doli Militan
Sambut Desember Penuh Suka Cita, Bimkeragusta Serahkan Box Mebel Unik Pesanan Hotel Ibis

Berita Terkait

Jumat, 6 Desember 2024 - 16:59 WIB

Pelepasan Pegawai Purna Bakti, Rutan Kelas I Medan

Jumat, 6 Desember 2024 - 13:01 WIB

Dirlantas Polda Riau Pimpin Apel Pengamanan Sidang Pleno Penghitungan Perolehan Suara Pilkada Tingkat Provinsi

Jumat, 6 Desember 2024 - 12:34 WIB

Mayor Inf Yus. Waruwu S.E Monitoring Pelaksanaan PSU di Nisel

Jumat, 6 Desember 2024 - 12:12 WIB

Polsek Lima Puluh Adakan Giat “Jumat Curhat” untuk Dengar Aspirasi Warga demi Harkamtibmas Kondusif

Jumat, 6 Desember 2024 - 11:21 WIB

Bawaslu Nisel Pantau Pelaksanaan PSU di  Bawodobara Teluk Dalam

Berita Terbaru

Headlines

Pelepasan Pegawai Purna Bakti, Rutan Kelas I Medan

Jumat, 6 Des 2024 - 16:59 WIB