Rutan Kelas I Medan Kanwil Kemenkumham Sumut Hadiri Acara Pembukaan Kegiatan Persatuan Olahraga Pengayoman

- Jurnalis

Selasa, 23 April 2024 - 13:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan, SUMUT, (NVC) — Kepala Rumah Tahanan (Karutan) Kelas I Medan Kantor Wilayah (Kanwil) Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham), Nimrot Sihotang menghadiri acara Pembukaan Kegiatan Persatuan Olahraga Pengayoman (POP).

Kegiatan ini di buka langsung oleh Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara, Anak Agung Gde Krisna, Senin (22/04/2024)

Kegiatan yang di gelar di Lapas Kelas I Medan Kanwil Kemenkumham Sumut ini di hadiri oleh Para pimpinan Tinggi Pratama, Para Kepala Unit Pelaksana Teknis, Seluruh Jajaran Pegawai Kanwil Kemenkumham Sumatera Utara, dan para peserta perwakilan dari setiap Unit Pelaksana Teknis, Kegiatan Persatuan Olahraga Pengayoman (POP) ini mempertandingkan Cabang Olahraga Futsal, Volley dan Tenis Meja.

Baca Juga :  KNPI Riau Tuding Banyak Temuan Anggaran Diduga Fiktif di Disnakertrans Riau, Kepala UPTLK Riau, H. Lukman Hakim, Kecewa!!

Anak Agung Gde berpesan dalam sambutannya kepada seluruh Jajaran dan agar bertanding dengan penuh semangat dan menjunjung tinggi nilai-nilai Sportivitas, serta tetap menjaga semangat kebersamaan dan persaudaraan.

“Kegiatan Persatuan Olahraga Pengayoman (POP) harus menjadi ajang puncak prestasi dan hasil pembinaan Olahraga tingkat satuan kerja, Pekan Olahraga Pengayoman juga merupakan barometer untuk mengukur keberhasilan satuan kerja dalam pembinaan Olahraga yang di pertandingkan,” sambung Anak Agung Gde.

Kegiatan ini juga masih dalam bentuk antusiasme untuk menyemarakkan Hari Bhakti Pemasyarakatan ke-60 Tahun. (IC Tanjung)

Berita Terkait

Personil Polsek Tapung Hilir Bersama Warga Berjibaku Padamkan Kebakaran Rumah
Pemda Siak Segera Melaksanakan Jambore Karhutla 2025 di Kecamatan Minas
Polres Asahan Tangkap 8 Orang yang Sedang Bermain di Arena Sabung Ayam Jantan
Pj Sekda Siak Bahas Penyelenggaraan Sekolah Rakyat Bersama Mendragri 
Anggota DPR-RI Hinca Panjaitan Puji Kinerja Polri dalam Pengamanan Mudik 2025
Karutan Kelas I Medan Lakukan Audiensi dengan Ombudsman RI Perwakilan Sumut
Peduli Kesehatan Masyarakat, Bupati Rokan Hilir Pimpin Gotong Royong Cegah Malaria di Sinaboi
Wabup Rohil Apresiasi Tata Kelola dan Kebersihan Puskesmas Sinaboi

Berita Terkait

Selasa, 22 April 2025 - 09:30 WIB

Personil Polsek Tapung Hilir Bersama Warga Berjibaku Padamkan Kebakaran Rumah

Selasa, 22 April 2025 - 09:17 WIB

Pemda Siak Segera Melaksanakan Jambore Karhutla 2025 di Kecamatan Minas

Selasa, 22 April 2025 - 05:30 WIB

Polres Asahan Tangkap 8 Orang yang Sedang Bermain di Arena Sabung Ayam Jantan

Senin, 21 April 2025 - 22:30 WIB

Pj Sekda Siak Bahas Penyelenggaraan Sekolah Rakyat Bersama Mendragri 

Senin, 21 April 2025 - 21:28 WIB

Anggota DPR-RI Hinca Panjaitan Puji Kinerja Polri dalam Pengamanan Mudik 2025

Berita Terbaru