KRYD Polsek Bangko Pasca Ops Ketupat, Pantau Arus Penumpang di Pelabuhan Oliong Bagansiapiapi

- Jurnalis

Minggu, 21 April 2024 - 22:17 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ROHIL, (NVC) — Sejumlah Personel Polsek Bangko Polres Rohil terlihat di Pelabuhan Penumpang Oliong Bagansiapiapi di Jln Pelabuhan Baru Kelurahan Bagan Barat Kecamatan Bangko Kabupaten Rohil. Sabtu 20 April 2024 Pukul 13.00 WIB.

Para personel ini adalah Iptu Yatim, Aiptu Supriyanto, Aiptu Mujiono, Aipda Juprimun ( cuti ), Bripka Suartono, Bripka Robi Fadilla, Bripka Raka Martiyoes, Bripka Lamganda Situmorang, Briptu Rafira dan Bripda Bio Nanda.

Mereka terlihat berbaur dengan masyarakat para penumpang yang sibuk naik dan turun dari kapal kayu tersebut. Tidak jarang diantaranya ada juga yang membantu masyarakat naik atau turun dan ada juga mengangkat atau memberikan peringatan terhadap penumpang yang membawa barang bawaan.

Terpisah, kegiatan personel Polsek di jajaran Polres ini dijelaskan Kapolres Rohil AKBP Andrian Pramudianto SH SIK MSi melalui plh Kasi Humas Polres Rohil Iptu Yulanda Alvaleri, S. Trk MM.

Baca Juga :  Aktivitas Galian C di Jalan Lintas Timur, Diduga Kuat Ilegal dan Dibekingi Oknum APH

“Giat KRYD Pasca Ops Ketupat Lancang Kuning Tahun 2024 di Wilayah hukum Polres Rokan Hilr, kegiatannya adalah memantau arus penumpang dari Pulau Halang menuju Bagansiapiapi. Arus penumpang dari Bagansiapiapi menuju Pulau Halang, arus penumpang dari Panipahan menuju Bagansiapiapi, juga arus penumpang dari Bagansiapiapi menuju Penipahan,” terang Iptu Yulanda Alvaleri.

Adapun tujuan kegiatan ini dilaksanakan adalah untuk menciptakan rasa aman dan nyaman selama pelaksanaan arus penumpang di pelabuhan Oliong Bagansiapiapi dan mengantisipasi terjadinya gangguan Kamtibmas di pelabuhan Oliong Bagansiapiapi dan sekitarnya selama giat arus balik berlangsung,” imbuhnya. (AK)

Sumber: Plh Kasi Humas Polres Rohil

Berita Terkait

Polres Labuhanbatu Amankan Pria Pengancam Bermodal Arit dan Palu di Lahan Sengketa Sawit
Musyawarah Desa Khusus Pembentukan Koperasi Merah Putih Desa Sebauk Kecamatan Bengkalis
Polsek Hamparan Perak Amankan Dua Pelaku Premanisme Pungli di Desa Selemak
Sat Reskrim Polres Pelabuhan Belawan Amankan Empat Pelaku Pungli Bermodus Juru Parkir Liar
Polsek Belawan Tangkap Pelaku Pungli di Pulau Sicanang, Uang Dipakai Beli Narkoba
Ditlantas Polda Riau Gelar Ramp Check Bus AKAP di Terminal Payung Sekaki Pekanbaru
Musyawarah Desa Khusus Pembentukan Koperasi Merah Putih Desa Kelebuk Kecamatan Bengkalis
Oknum ASN Pemprov Riau Tipu Pensiunan Guru Rp 600 juta, Pelaku Merupakan Tetangga Korban

Berita Terkait

Jumat, 9 Mei 2025 - 14:17 WIB

Polres Labuhanbatu Amankan Pria Pengancam Bermodal Arit dan Palu di Lahan Sengketa Sawit

Jumat, 9 Mei 2025 - 13:00 WIB

Musyawarah Desa Khusus Pembentukan Koperasi Merah Putih Desa Sebauk Kecamatan Bengkalis

Jumat, 9 Mei 2025 - 12:55 WIB

Polsek Hamparan Perak Amankan Dua Pelaku Premanisme Pungli di Desa Selemak

Jumat, 9 Mei 2025 - 12:51 WIB

Sat Reskrim Polres Pelabuhan Belawan Amankan Empat Pelaku Pungli Bermodus Juru Parkir Liar

Jumat, 9 Mei 2025 - 12:46 WIB

Polsek Belawan Tangkap Pelaku Pungli di Pulau Sicanang, Uang Dipakai Beli Narkoba

Berita Terbaru

error: Content is protected !!