Pelajar Ditemukan Tewas Gantung Diri Dalam Kamar

- Jurnalis

Rabu, 1 Mei 2024 - 08:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gunungsitoli, SUMUT, (NVC) — Kapolsek Gido AKP Firdaus Panjaitan melaporkan bahwa pada Hari Selasa (30/04/2023) sekira pukul 12.50.WIB, Personil Piket Polsek Gido menerima Informasi dari Pj. Kades Siwalubanua I Kec. Gunungsitoli Idanoi Kota Gunungsitoli, tentang adanya seorang laki – laki yang telah meninggal dunia Karena Gantung diri di dalam kamarnya.

Kejadian tersebut di Dusun II Bakaru Desa Siwalubanua I, Kecamatan Gunungsitoli Idanoi, Kota Gunungsitoli, Provinsi Sumatera Utara.

Mendapat Informasi tersebut, Personil Polsek yang di Pimpin oleh Kapolsek Gido AKP Firdaus Panjaitan, bersama Kanit Reskrim Aipda Jonnes A Zai, Bripka Putra Hulu, Bripda Hikmat Lombu, Aiptu Prianus Hura, mendatangi TKP,” ujar Kapolsek Gido AKP Firdaus Panjaitan kepada Kasi Humas Iptu Osiduhugo Daeli melalui telepon seluler.

AKP Firdaus Panjaitan menambahkan, setiba di TKP Personil Polsek Gido memperoleh Informasi bahwa Identitas yang Gantung Diri tersebut adalah GPG (17) Pelajar Salah Satu SMK di Gunungsitoli.

Di TKP Personil Polsek Gido melihat Korban dalam keadaan tidak bernyawa dengan Posisi Tergantung dengan ikatan Tali di leher.

Ibu kandung korban BAL als Ina Berkat Gea (47) thn kepada Kapolsek Gido Mengatakan bahwa pada hari Senin (29/04/2024) sekira Pukul 19.00.WIB, Korban Menyampaikan bahwa Dia Ada Masalah di Sekolah, Ketika di Tanyakan, tentang masalah yang di Hadapi korban, Korban tidak Memberitahukan. “ujar Ina Berkat Gea.

Baca Juga :  Danrem 031/WB Riau, Brigjen TNI Sugiyono Tandatangani Perjanjian Kerja Sama dengan BKKBN dan Baznas Provinsi Riau

Lanjut Ina Berkat Gea, dan tadi (Selasa 30/04/2024) sekira Pukul 12.00.WIB saya ke Kamar hendak Membangunkan Korban, “Saya ketuk Pintu kamar tetapi tidak ada Sahutan, kemudian saya Lihat melalui ventilasi pintu kamar, dan Pada saat itu Saya lihat Korban Tergantung,”  ujar Ina Berkat dengan Nada sedih.

Dari hasil Visum luar oleh dokter Puskesmas Gunungsitoli Idanoi dr. Demuli Zebua di TKP, tidak ditemukan tanda – tanda kekerasan pada Tubuh Korban.
Setalah pihak Puskesmas Gunungsitoli Idanoi melakukan Visum Luar pada korban, selanjutnya pihak Polsek Gido menyerahkan Korban kepada keluarga untuk selanjutnya disemayamkan.

Pihak Keluarga tidak bersedia di Lakukan Otopsi terhadap korban, Mereka Ikhlaskan Kepergian Korban,” ujar Kapolsek AKP Firdaus Panjaitan, kepada Kasi Humas Polres Nias Iptu Osiduhugo Daeli.

Reporter: Sabar Halawa

Sumber: Humas

Berita Terkait

Polda Sumut Berkomitmen Berantas Narkoba Hingga ke Akar – Akarnya
Kasat Lantas Polres Nias Antar Ibu Sitilina Gea ke Bandara Binaka untuk Mendapatkan Penanganan Medis di Medan
Direktur Keamanan dan Intelijen Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Kunjungi Lapas Kelas IIA Pekanbaru
Ketum Fast Respon Harapkan Wartawan Bersinergi dengan Semua Pihak
Sekretaris Desa Kelebuk Edi Sabirin Hadiri Peringatan Isra’ Wal Mi’raj di Masjid Nurul Huda Desa Kelebuk
HUT Ke-1 Media BintangNasional.com, “Satu Tahun Perjalanan, Satu Tahun Dedikasi untuk Berita Berkualitas”
Apel Senin Pagi Pemerintah Desa Kelebuk, Ingatkan Kedisiplinan dan Jaga Menjaga Kebersihan
Edi Sabirin Sekretaris Kelebuk Pimpin Apel Pagi dan Berikan Arahan Kepada Jajarannya Agar Laksanakan Tugas Sesuai Dengan Sop

Berita Terkait

Minggu, 9 Februari 2025 - 00:15 WIB

Polda Sumut Berkomitmen Berantas Narkoba Hingga ke Akar – Akarnya

Sabtu, 8 Februari 2025 - 21:02 WIB

Kasat Lantas Polres Nias Antar Ibu Sitilina Gea ke Bandara Binaka untuk Mendapatkan Penanganan Medis di Medan

Sabtu, 8 Februari 2025 - 18:28 WIB

Direktur Keamanan dan Intelijen Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Kunjungi Lapas Kelas IIA Pekanbaru

Sabtu, 8 Februari 2025 - 18:24 WIB

Ketum Fast Respon Harapkan Wartawan Bersinergi dengan Semua Pihak

Sabtu, 8 Februari 2025 - 18:20 WIB

Sekretaris Desa Kelebuk Edi Sabirin Hadiri Peringatan Isra’ Wal Mi’raj di Masjid Nurul Huda Desa Kelebuk

Berita Terbaru