Resmen Kadapi Ambil Formullir Balonbup Waykanan di DPD PAN

- Jurnalis

Sabtu, 4 Mei 2024 - 20:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

WAYKANAN, (NVC) – Maju dalam kancah pemilihan Bupati Waykanan pada Oktober 2024 mendatang, Resmen Kadapi mengambil Formulir Balon Calon Bupati di Partai Amanat Nasional (PAN). Sabtu, (04/05/2024).

Resmen Kadapi datang kekantor DPD PAN Waykanan didampingi sejumlah tim suksesnya, dan disambut Sekretaris DPD PAN Waykanan, Afrizal firdaus S.Pd dan Bendahara, Adi Wijaya serta sejumlah pengurus PAN lainnya.

“Harapannya, PAN akan menjadi perahu yang bisa mengusung saya maju di Pilkada nanti. Insyaallah, niat kita yang baik akan mendapatkan kemudahan,” kata Resmen Kadapi.

Tujuan maju dalam Pilkada mendatang, kata Kadapi, bukan hanya sekedar prestis atau gagah-gagahan, tapi lebih ke ibadah.

Baca Juga :  Jika Paslon Sokhiatulo Laia -Yusuf Nache Terpilih Jadi Bupati dan Wakil Bupati Nisel, Pastikan Simpang Jalan Desa Bawomataluo - Bawogosali di Hotmix

“Yang jelas, kita akan dengarkan dan lakukan aspirasi dari Masyarakat, bukan hanya buat gagah-gagahan saja. Karena jadi pemimpin yang baik itu, tidak cuek dengan keluhan rakyat. Kalau rakyat Sejahtera itu yang Namanya pemimpinnya berhasil,” kata dia.

Untuk membantu orang banyak, hal itu menjadi salah satu tujuan Kadapi ikut bertarung dalam pilkada mendatang.

Sementara Sekretaris DPD PAN Waykanan, Afrizal Firdaus menjelaskan, kewenangan DPD hanya membantu serta mendukung, tapi untuk menentukan partai bisa atau tidak jadi perahu itu kewenangan DPP dan DPW.

“Kita hanya membantu, dan sebaiknya Pak Kadapi silaturahmi ke DPP dan DPW,” ujarnya. (Rls)

Editor: Red

Berita Terkait

Polresta Deli Serdang Tegas Berantas Perjudian, Polsek Namorambe dan Polsek Tanjung Morawa Lakukan Sweeping
Polres Tanah Karo Bersihkan Material Longsor dan Atur Arus Lalu Lintas di Barus Jahe
Hari Ke-6 Operasi Keselamatan Toba 2025: Polda Sumut Terus Intensifkan Sosialisasi dan Penegakan Hukum
Minggu Kasih Polresta Pekanbaru: Warga Sampaikan Keluhan Keamanan dan Pelayanan Publik
Presiden Mahasiswa UIR, Ahmad Deni Jailani Terpilih Sebagai Koordinator Pusat BEM Se-Riau 2025
Meriahkan Kampanye Keselamatan Berlalu Lintas, Ditlantas Polda Riau Bagikan Puluhan Helm SNI di CFD
Semangat Sambut HBP ke-61, Lapas Pekanbaru Ikuti Sosialiasi Kegiatan HBP
Perkuat Fungsi Pengamanan, Kalapas Pimpin Apel Serah Terima Regu Pengamanan

Berita Terkait

Minggu, 16 Februari 2025 - 17:38 WIB

Polresta Deli Serdang Tegas Berantas Perjudian, Polsek Namorambe dan Polsek Tanjung Morawa Lakukan Sweeping

Minggu, 16 Februari 2025 - 17:20 WIB

Polres Tanah Karo Bersihkan Material Longsor dan Atur Arus Lalu Lintas di Barus Jahe

Minggu, 16 Februari 2025 - 17:16 WIB

Hari Ke-6 Operasi Keselamatan Toba 2025: Polda Sumut Terus Intensifkan Sosialisasi dan Penegakan Hukum

Minggu, 16 Februari 2025 - 14:37 WIB

Minggu Kasih Polresta Pekanbaru: Warga Sampaikan Keluhan Keamanan dan Pelayanan Publik

Minggu, 16 Februari 2025 - 14:30 WIB

Presiden Mahasiswa UIR, Ahmad Deni Jailani Terpilih Sebagai Koordinator Pusat BEM Se-Riau 2025

Berita Terbaru