Pelayanan Secara Integrasi, Rutan Kelas 1 Medan Pastikan Seluruh Layanan Gratis

- Jurnalis

Selasa, 12 Maret 2024 - 22:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MEDAN, SUMUT, (NVC) – Layanan usulan integrasi yang merupakan bagian dari layanan pembebasan bersyarat, cuti bersyarat dan cuti menjelang bebas merupakan layanan yang kerap diisukan sebagai layanan yang sarat akan pungutan liar oleh oknum petugas. Opini liar ini terbangun dari paradigma lama masyarakat terhadap Lembaga pemasyarakatan dan rumah tahanan

Kendati demikian Rutan kelas 1 Medan memastikan bahwa tidak ada layanan usulan integrasi yang dipungut biaya, bahkan tidak hanya layanan usulan integrasi melainkan juga seluruh layanan yang diberikan kepada warga binaan dan masyarakat

“Saya menyampaikan salam dari kepala Rutan untuk seluruh warga binaan bahwa Rutan Medan menjamin tidak ada pungutan dalam usulan integrasi, juga untuk pemberian remisi, layanan kesehatan dan seluruh layanan lainnya” ujar Kepala Seksi Pelayanan Tahanan, Ronny Steven Hutapea pasca memberikan remisi hari raya Nyepi kepada warga binaan yang beragama Hindu

Baca Juga :  Pemimpin Redaksi NADAVIRAL.COM Kembali Terima Sertifikat dari Direktur Utama PJC

Namun Rutan Kelas I Medan juga mengajak seluruh masyarakat untuk bersama-sama mendukung dan mengawal komitmen Rutan Medan yang bebas dari pungutan liar, tidak mengkonsumsi berita bohong yang tidak memiliki bukti dan tidak dapat dipertanggungjawabkan.

Rutan Medan juga mengajak masyarakat untuk tidak takut dan tidak ragu untuk melaporkan pelanggaran yang dilakukan oleh oknum petugas sehingga birokrasi yang bersih dan bebas dari pungli dapat terlaksana.

(IC Tanjung / Dina Kesuma)

Berita Terkait

Polda Sumut Berkomitmen Berantas Narkoba Hingga ke Akar – Akarnya
Kasat Lantas Polres Nias Antar Ibu Sitilina Gea ke Bandara Binaka untuk Mendapatkan Penanganan Medis di Medan
Direktur Keamanan dan Intelijen Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Kunjungi Lapas Kelas IIA Pekanbaru
Ketum Fast Respon Harapkan Wartawan Bersinergi dengan Semua Pihak
Sekretaris Desa Kelebuk Edi Sabirin Hadiri Peringatan Isra’ Wal Mi’raj di Masjid Nurul Huda Desa Kelebuk
HUT Ke-1 Media BintangNasional.com, “Satu Tahun Perjalanan, Satu Tahun Dedikasi untuk Berita Berkualitas”
Apel Senin Pagi Pemerintah Desa Kelebuk, Ingatkan Kedisiplinan dan Jaga Menjaga Kebersihan
Edi Sabirin Sekretaris Kelebuk Pimpin Apel Pagi dan Berikan Arahan Kepada Jajarannya Agar Laksanakan Tugas Sesuai Dengan Sop

Berita Terkait

Minggu, 9 Februari 2025 - 00:15 WIB

Polda Sumut Berkomitmen Berantas Narkoba Hingga ke Akar – Akarnya

Sabtu, 8 Februari 2025 - 21:02 WIB

Kasat Lantas Polres Nias Antar Ibu Sitilina Gea ke Bandara Binaka untuk Mendapatkan Penanganan Medis di Medan

Sabtu, 8 Februari 2025 - 18:28 WIB

Direktur Keamanan dan Intelijen Direktorat Jenderal Pemasyarakatan Kunjungi Lapas Kelas IIA Pekanbaru

Sabtu, 8 Februari 2025 - 18:24 WIB

Ketum Fast Respon Harapkan Wartawan Bersinergi dengan Semua Pihak

Sabtu, 8 Februari 2025 - 18:20 WIB

Sekretaris Desa Kelebuk Edi Sabirin Hadiri Peringatan Isra’ Wal Mi’raj di Masjid Nurul Huda Desa Kelebuk

Berita Terbaru